Cek IP Addres Di Windows Server 2008 - Tempat Bagi - Bagi Ilmu
Loading...
14 Maret 2012

Cek IP Addres Di Windows Server 2008

 IP addres sangat penting dalam melakukan jaringan di LAN maupun Internet..
oleh karena itu sebelum kita memasuki jaringan tersebut,kita harus mengecek IP Adress kita..
Berikut adalah langkahnya...

Cek IP Address Yang Sudah Di Konfigurasi
Untuk Mengetahui apakah settingan ip kita sudah tersimpan atau belum, kita dapat mengeceknya dengan cara:
1.Tekan tombol jendela + R di keyboard ,Lalu akan muncul tampilan seperti ini,setelah itu ketikan cmd pada kotak yang di sediakan,lalu klik OK









2. Lalu akan muncul tampilan seperti ini,selanjutnya ketikan ipconfig,lalu tekan enter.

3.setelah itu akan muncul pesan ip kita yang tadi kita setting



 

Cek Status Koneksi
Setelah kita merubah ip addres,ceklah status koneksi kita dengan computer lain dengan cara:
1.Tekan tombol jendela + R di keyboard ,Lalu akan muncul tampilan seperti ini,setelah itu ketikan cmd pada kotak yang di sediakan,lalu klik OK

2. Lalu akan muncul tampilan seperti ini,selanjutnya ketikan ping alamat ip tujuan,contoh:ping 192.168.12.2,lalu tekan enter.


3.Jika menerima Pesan Seperti Ini Berarti Ip yang kita tuju tidak ada dalam jaringan kita..
Solusinya:
1.Lihat kembali ip yang kita tuju mungkin ada kesalahan dalam pengetikan
2. lihat kembali ip addres kita mungkin ada kesalahan dalam pengetikan


4.Jika menerima pesan seperti ini,berarti kabel jaringan atau NIC tidak terpasang dengan benar pada komputer kita.
solusinya:
1.cek kembali kabel jaringan dan NIC kita,mungkin mengalami kerusakan atau belum terpasang
  








5. Jika menerima pesan seperti ini,berarti komputer kita sudah terhubung dengan ip tujuan kita.


1 Komentar:

  1. Cek Ip Addres Di Windows Server 2008 - Tempat Bagi - Bagi Ilmu >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Cek Ip Addres Di Windows Server 2008 - Tempat Bagi - Bagi Ilmu >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Cek Ip Addres Di Windows Server 2008 - Tempat Bagi - Bagi Ilmu >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    BalasHapus

 
TOP